A.
KRISHAND
Kelebihannya
:
Ø Cepat
dan Akurat
Dengan
software Krishand, persiapan pelaporan pajak Anda akan terhindar dari kesalahan
seperti salah ketik, salah hitung, dsbnya, yang sering terjadi jika dilakukan
secara manual..
Ø Praktis
Dapat
mencetak langsung formulir pajak (yang telah disesuaikan dengan ketentuan dari
kantor pajak) tanpa harus menggunakan blanko formulir pajak.
Ø Review
setiap saat
Memungkinkan
untuk mereview dan menampilkan kembali berkas-berkas pajak yang lama tanpa
harus mengutak-atik ataupun mencari-cari arsip fisik berkas.
Ø Up
to Date
Semua
formulir perpajakan yang tersedia dalam aplikasi merupakan formulir terbaru
yang sesuai dengan peraturan perpajakan terakhir.
Ø Membuat
kerja lebih efektif, efisien dan hemat waktu.
Kekurangannya
:
Ø Tidak
tahu bagaimana caranya memulai mengembangkan OSS.
Ø Model
bisnis yang tidak mengikuti pola bisnis software proprietary.
Ø Kepemilikan
yang tidak jelas sehingga cenderung berlawanan ( anti-thesis ) dengan pola IPR
( Intellectual property Right ) yang juga sedang digalakkan oleh pemerintah
dalam penelitian yang didanai selama ini.
Ø Tidak
adanya dukungan komersial.
Ø Terlalu
banyak variasi dari OSS.6.
Ø Usabilitas
yang masih kurang baik.
Ø Terbatasnya sumber daya manusia, aplikasi dan komitmen terhadap OSS.
B. SAGE ACCPAC ERP
Adalah
sebuah sistem akuntansi yang dikembangkan dengan arsitektur kelas dunia dan
telah memenangkan berbagai penghargaan. Didesain untuk memenuhi kebutuhan perusahaan
baik besar maupun kecil, Sage Accpac ERP dapat dijalankan dengan menggunakan
berbagai pilihan database.
Kelebihannya :
Ø Efisien
dan mudah digunakan
Ø Kemampuan
reporting yang kompeten
Ø Dapat
disesuaikan dengan ukuran dan kebutuhan perusahaan. Dengan tiga edisi (ERP100,
ERP200, dan ERP500)
Ø Terintegrasi
penuh
Ø Support
Windows dan Linux
Ø Kombinasi
desktop base dan web base
Ø Sage
Accpac ERP mempunyai dua modul utama yang saling terintegrasi penuh, yaitu
Financial Modules dan Operational Modules.
Ø Modul-modul
finansial memenuhi kebutuhan aplikasi akuntansi perusahaan. Modul-modul
finansial Sage Accpac ERP menyediakan interface yang user friendly untuk
menjalankan kegiatan akuntansi dan keuangan perusahaan dan memberikan solusi
yang utuh untuk berbagai jenis bidang usaha. Modul-modul finansial meliputi: General
Ledger, Accounts Payable, Accounts Receivable
Ø Modul-modul
operasional menyediakan suatu sistem yang user friendly untuk menjalankan
kegiatan logistik dan distribusi perusahaan sehari-hari. Modul-modul operasional
meliputi:
Kekurangannya :
Ø Hanya
1(satu) tipe dari database yang dapat digunakan untuk satu waktu. Jika
digunakan untuk Btrieve dan kemudian untuk MSSQL, report sudah harus diganti.
Ø Sering
kali menghabiskan waktu untuk perbaikan data.
Ø Sumber
data ODBC harus dikonfigurasikan dengan tepat.Masalah hubungan/connectivity
kemungkinan lebih sulit.
C. MYOB ACCOUNTING 17
Kelebihannya
:
1. User
friendly (mudah digunakan), bahkan oleh orang awam yang tidak mempunyai
pengetahuan mendasar tentang akuntansi.
2. Tingkat
keamanan yang cukup valid untuk setiap user.
3. Kemampuan eksplorasi semua laporan ke program
Excel tanpa melalui prosesekspor/impor file yang merepotkan.
4. Kemampuan
trash back semua laporan ke sumber dokumen dan sumber transaksi.
5. Dapat diaplikasikan untuk 105 jenis perusahaan
yang telah direkomendasikan.
6. Menampilkan
laporan keuangan komparasi (perbandingan) serta menampilkan analisis laporan
dalam bentuk grafik.
7. Mudah dipahami dan digunakan, sehingga bisa
diajarkan kepada siswa SMK/SMA dan mahasiswa, maupun dipelajari oleh user
secara mandiri untuk aplikasi langsung dalam pengelolaan perusahaan.
8. Bisa
diterapkan untuk jenis usaha yang ada di Indonesia, baik untuk skala kecil,
menengah, dan besar
Kekurangannya :
1. Tidak
ada module fixed assets, sehingga apabila perusahaan memerlukan modul untuk
mengelola assets yang dimiliki maka harus membeli add on lagi
2. Tidak
ada module Intercompany Reporting, sehingga apabila perusahaan memerlukan modul
untuk membuat laporan keuangan konsolidasi maka harus membeli add on lagi
3. Kelemahan
Multi Warehouse yang mengakibatkan pengelolaan atas barang konsinyasi relatif
sulit dikelola di dalam MYOB.
4. Tidak
dapat digunakan untuk mengelola perusahaan dengan multi company, artinya
laporan konsolidasi tidak dapat diharapkan dapat dibuat dengan menggunakan
MYOB.
5. database
MYOB merupakan file based sehingga kurang optimal jika digunakan untuk
transaksi yang besar dan kompleks. Isu terbaru MYOB akan menggunakan
server-based untuk databasenya sehingga optimalisasi pengolahan data lebih realistis.